Cara Melihat Hasil Rekaman CCTV Kamera Hikvision

Cara Melihat Hasil Rekaman CCTV Hikvision

CCTV mempunyai fungsi utama untuk menjaga dan mencegah tindak kejahatan serta memudahkan identifikasi pelaku, cara identifikasi pelaku ini dilakukan dengan memutar video rekaman saat terjadinya kasus atau tindak kejahatan. Maka dari itu kita sebagai user atau pengguna sistem CCTV harus tau bagaimana membuka atau mengakses video rekaman tersebut. Pada artikel kali ini kami akan membahas […]

Mengenal Kompresi video H265 dalam CCTV

Mengenal Kompresi video H265 dalam CCTV

Dalam dunia CCTV sekarang ini dengan perkembangan spesifikasi produk CCTV khususnya kamera yang sangat cepat meningkat, membutuhkan dukungan teknologi yang lebih mutahir dan efisien terutama sistem kompresi video. Bagi sebagian orang yang sudah terjun ke dunia CCTV sejak lama mungkin sudah mengenal kompresi video h.264 yang lazim digunakan pada produk CCTV. Namun dikarenakan perkembangan yang […]

Perbedaan kode IP65, IP66, IP67, IP68 dalam CCTV

Perbedaan kode IP65, IP66, IP67, IP68 dalam CCTV

Apakah teman – teman pernah melihat ada kode IPxx yang terpampang di box pembungkus barang atau langsung terpasang di barangnya contoh seperti CCTV ?. Lalu apakah teman – teman pernah berpikir apa arti dari kode tersebut?. Kode tersebut merupakan sebuah penanda keamanan/proteksi sebuah benda/barang, nah pada arikel kali ini kita akan membahas pengertian dan arti […]

Jenis – Jenis Lensa Kamera CCTV

Jenis - Jenis Lensa Kamera

Dalam pemilihan kamera CCTV perlu diperhatikan beberapa hal mulai dari jenis dan merk yang dipakai serta lokasi pemasangan. Tapi apakah anda tau ada satu hal lagi yang bisa diperhatikan dalam pemilihan kamera CCTV ?. Untuk sebagian orang memilih kamera CCTV yang dipakai akan melihat jenis lensa yang dipakai kamera CCTV tersebut, setiap jenis lensa CCTV […]

Tips Memilih Kabel CCTV Analog

Tips Memilih Kabel CCTV Analog

Teman – teman pasti mengetahui jika perangkat CCTV baik kamera dan DVR/NVR saling terhubung dengan kabel baik itu coaxial maupun UTP, oleh sebab itu pemilihan kabel pada instalasi CCTV sangat penting jika kabel yang digunakan ternyata kurang baik maka kemungkinan permasalahan/problem yang terjadi saat instalasi CCTV bisa meningkat. Nah pada artikel kali ini kami akan […]

Mengenal Kamera PTZ

Mengenal Kamera PTZ

Kamera CCTV PTZ merupakan kamera yang cocok dipakai untuk kantor, pabrik, industri cargo, perumahan, bandara, dan tempat yang luas. Lalu apa itu kamera CCTV PTZ ?, kamera CCTV PTZ adalah kamera yang dapat bergerak ke kanan dan kiri (Pan), ke atas dan bawah (Tilt), dan memperbesar dan memperkecil rekaman live (Zoom in dan Zoom out). […]

Tips Merawat CCTV Agar Tidak Mudah Rusak

Tips Merawat CCTV Agar Tidak Mudah Rusak

Merawat dan menjaga perangkat CCTV merupakan salah satu hal yang perlu dilakukan setelah CCTV terpasang, dengan merawat dan menjaga diharapkan perangkat CCTV akan lebih awet dan tahan lama dari segala problem atau kerusakan. Nah pada artikel kali ini, kami akan memberikan beberapa tips merawat CCTV agar tidak mudah rusak untuk teman – teman sekalian. Berikut […]

Jenis-Jenis CCTV Berdasarkan Tipe

  Sebelum anda membeli CCTV mari kita kenalan dulu dengan jenis-jenis CCTV berdasarkan tipe. Karena hal ini nantinya akan berkaitan dengan kebutuhan anda agar lebih efisien dalam membeli perangkat keamanan CCTV. Berikut ini jenis-jenis CCTV berdasartakn tipe:   Kamera CCTV Analog Kamera CCTV analog adalah kamera cctv yang mengunakan kabel coaxial sebagai media penghantar gambar […]

Mengatasi CCTV tidak bisa merekam

Tujuan utama memasang CCTV adalah untuk alasan kemanan, namun tak jarang CCTV mengalami kendala. Salah satu kendala yang paling sering terjadi adalah CCTV yang tidak bisa merekam atau rekaman CCTV tidak muncul di monitor. Berikut adalah hal-hal yang menyebabkan hal itu terjadi. Kamera dan Kabel Apabila kamera mati/rusak, secara otomatis gambar tidak akan muncul di […]

Cara Setting Cctv Hikvision Di Hp

jika rumah, toko, restaurant , atau tempat usaha lain anda sudah terinstal cctv.  Pemilik usaha sekarang ini dapat secara mudah untuk memantau lokasi usahanya atau rumahnya. Tentunya dengan mengakses video yang di hasilkan oleh CCTV, kali ini kita akan membahas bagaimana cara untuk setting cctv merk hikvision agar bias di akses via HP anda semua. […]